Tim nasional Inggris akan menghadapi timnas Republik Irlandia di matchday 6 UEFA Nations League B 2024/2025 yang digelar di kandang sendiri di Stadion Wembley, London pada Senin, 18 November 2024 dini hari WIB.
Saat ini Inggris berada di papan atas dengan 12 poin. Jumlah poin yang sama juga dimiliki Yunani. Kedua tim ini dipastikan finis di dua besar.
Namun, kedua tim tetap penting menghadapi laga ini sebagai tiket untuk promosi ke League A apabila berhasil keluar sebagai juara grup.
Sementara itu, Irlandia terus berusaha untuk finis di zona play-off degradasi. Saat ini Irlandia mengemas enam poin dan dipastikan finis di posisi ketiga.
Bagaimana prediksi Anda?
5 pertemuan terakhir kedua tim:
07/09/24 Republik Irlandia 0-2 Inggris (UEFA Nations League)
13/11/20 Inggris 3-0 Republik Irlandia (Friendly)
07/06/15 Republik Irlandia 0-0 Inggris (Friendly)
30/05/13 Inggris 1-1 Republik Irlandia (Friendly)
15/02/95 Republik Irlandia 1-0 Inggris (Friendly).
5 pertandingan terakhir Inggris:
07/09/24 Republik Irlandia 0-2 Inggris (UEFA Nations League)
11/09/24 Inggris 2-0 Finlandia (UEFA Nations League)
11/10/24 Inggris 1-2 Yunani (UEFA Nations League)
13/10/24 Finlandia 1-3 Inggris (UEFA Nations League)
15/11/24 Yunani 0-3 Inggris (UEFA Nations League).
5 pertandingan terakhir Republik Irlandia:
07/09/24 Republik Irlandia 0-2 Inggris (UEFA Nations League)
11/09/24 Republik Irlandia 0-2 Yunani (UEFA Nations League)
11/10/24 Finlandia 1-2 Republik Irlandia (UEFA Nations League)
14/10/24 Yunani 2-0 Republik Irlandia (UEFA Nations League)
15/11/24 Republik Irlandia 1-0 Finlandia (UEFA Nations League).
Prediksi susunan pemain Inggris versus Republik Irlandia:
Inggris (4-2-3-1): Pickford; Hall, Guehi, Konsa, Lewis; Gomes, Jones; Rogers, Bellingham, Madueke; Kane.
Pelatih: Lee Carsley.
Republik Irlandia (4-4-2): Kelleher; O’Dowda, Scales, Collins, Doherty; Johnston, Knight, Cullen, Azaz; Ferguson, Szmodics.
Pelatih: Heimir Hallgrimsson.
Berita Terkait
-
Liverpool Benamkan Manchester City di Anfield
-
Chelsea Jamu Aston Villa di Pekan ke-13 Premier League 2024/2025
-
Big Match Pekan ke-13 Premier League 2024/2025, Liverpool Jamu Manchester City
-
Indonesia Kirim Wakil di Semua Sektor, Ini Daftar Peserta BWF World Tour Finals 2024
-
Liverpool Petik Poin Sempurna di Kandang Southampton dalam Drama 5 Gol